Saturday, December 26, 2009

Aku Tidak Meridhai Dirimu Untuknya..

Seorang laki-laki datang kepada Maimun bin Mahran radhiallahu anhu hendak melamar anak perempuannya.

Maimun berkata, “Aku tidak meridhari dirinya bagimu.”
Laki-laki itu bertanya, “Mengapa?”

Maimun berkata, “Karena dia mencintai perhiasan dan pakaian.”
Laki-laki itu berkata, “Aku memiliki semua apa yang diinginkannya.”

Maimun berkata, “Sekarang, aku tidak meridhai dirimu untuknya.”

جاء رجل إلى ميمون بن مهران يخطب بنته، فقال: لا أرضاها لك، قال: ولم ؟ قال: لانها تحب الحلي والحلل، قال: فعندي من هذا ما تريد، قال: الآن لا أرضاك لها

A man came to Maymûn b. Mahrân – Allah be please with him – to ask for his daughter’s hand in marriage. Maymûn said, “I do not approve of her for you.” The man asked, “Why?” He replied, “Because she loves jewelry and garments.” To this the man said, “Well I have as much of those as she desires.” Maymûn said, “Now I don’t approve of you for her.”

Sumber: Siyar Alam an-Nubala oleh Imam Adz-Dzahabi dalam biografi Maimun bin Mahran. (Sayings of The Salaf [dot] com)